Nama Ekstrakurikuler | Ekstrakurikuler PMR |
---|---|
Penanggung Jawab | Anny Nur Faidah |
Kategori | Non Akademik |
Ekstrakurikuler Palang Merah Remaja (PMR) adalah kegiatan yang berada di bawah Palang Merah Indonesia (PMI) yang bertujuan untuk mengembangkan karakter kepalangmerahan pada anggota remaja. PMR biasanya ada di sekolah-sekolah jenjang SMP dan SMA.
Beberapa kegiatan yang dilakukan dalam ekstrakurikuler PMR, di antaranya:
Memberikan pertolongan pertama kepada siswa atau teman yang sakit atau mengalami kecelakaan ringan
Menggalang dana kemanusiaan untuk membantu korban bencana
Mengikuti gerakan kakek/nenek angkatasuh
Mengikuti pelatihan remaja sebaya di bidang kesehatan remaja dan HIV/AIDS
Donor darah siswa
Mengampanyekan pola hidup sehat
Mengurus dan menjaga UKS (Unit Kesehatan Siswa)
Menjaga kesehatan lingkungan
Melakukan aksi sosial
Beberapa keuntungan yang bisa didapatkan dari mengikuti ekstrakurikuler PMR, di antaranya: Mengasah empati, Melatih kemandirian dan tanggung jawab, Mendapatkan beasiswa, Mengikuti event nasional dan internasional.
Non Akademik | Titia Ulfa Apriliyana
Non Akademik | Gusnanda Andriansyah
Non Akademik | Moch. Rizki Dermawan
Non Akademik | Dewi Masurrroh
Non Akademik | Kak Rantau
Non Akademik | Satria Yudha Pratama
Non Akademik | Lutfi Yanwar
Non Akademik | Fuad
Non Akademik | Moch. Robby Septiawan
Non Akademik | Anny Nur Faidah
Akademik | Dimas Arif